Mahakam – Blogger? Komunitas?

Seperti apa yang ada dalam kepala kita ketika hendak membentuk suatu komunitas? Meminjam bentuk komunitas yang sudah eksis sejak lama, maka mungkin ada baiknya kita mengumpulkan referensi yang ada. Seperti apa dan ikatan apa yang membuat mereka tetap eksis.

Setiap komunitas punya mimpi, walaupun pada awalnya ia hanya dibentuk karena iseng-iseng atau sekedarnya saja. Mimpi ini lahir dari pertemuan mimpi pribadi-pribadi yang membentuk komunitas ini. Mimpi komunitas adalah mimpi kolaboratif, yang coba diwujudkan karena mimpi individual tak mampu mewujud karena butuh semangat kebersamaan.

Apa mimpi komunitas ini? Kita lihat setelah kopi darat nanti. Kapan? Lagi dipikirkeun. He2

48 responses to “Mahakam – Blogger? Komunitas?

  1. bikin web agregrator juga dong…buat mahakam-ers

  2. setuju ama mas miftah hehehe… mas miftah jg mau bikinin tuh katanya *kabuuuurrr*

  3. inilah bukti kalo manusia homo socius. Biarpun baru mimpi, siapa tau nanti jadi kenyataan.

  4. apa kabar komunitas mahakam…..Pengen gabung neh

  5. Setujuuuu.. Agregator please…

    *keknya lama nda diupdate nih rumah 🙂

  6. baru tahu nih kalo ada ini…

    salam dari tepi karangmumus

    🙂

  7. Salam hangat buat para blooger mahakam.

  8. salam…

    saya gabung ya..

  9. baru tau ada komunitas blog kaltim dah lama dicari…

    salam

  10. Somehow i missed the point. Probably lost in translation 🙂 Anyway … nice blog to visit.

    cheers, Planking

  11. koq jarang di update..???..

  12. boleh gabung nggak,,, anak tarakan nih…

  13. rahmadisrijanto

    hmm,
    pengelola nich blog sapa yach,
    komunitas blog kok picture nya tenda2 yang ada di luar negeri yach? napa ngga foto jepretan daerah kaltim aja?
    hmm, just idea…sukses bro…

  14. aku bukan orang kaltim asli tapi besar di kaltim, balikpapan. giman kabarnya sekarang..?…. pantai monumen masih bersih kaya dulu ?..

  15. Memang penting untuk membentuk komunitas tersendiri agar mudah berkolaborasi dengan komunitas blogsphere lain di Nusantara. Untuk agregat, sepertinya sudah ada kal-tim.blogspot.com. Apa perlu ditambah lagi?
    Salam dari Pulau Bunyu – Kalimantan Timur.

  16. buat teman2 di komunitas ini .. boleh berkunjung … ke :

    PAM 356 Daylight

    masa foto disini foto orang lain .. juga foto kota lain …… silahkan ngobrol dn bergabung sama teman2 disana ….

  17. Ayo bubuhan Samarinda Ikuta Adu SEO yuuk http://adu-seo.blogspot.com punya urang Samarinda jua

  18. yang butuh kerjaaaan bisa kunjungi blog gue

  19. Gabung dong……….
    Salam neh dari Tenggarong. Gak bikin bikin web agregrator ya???

  20. Sepertinya komunitas ini sudah tidak diurus lagi nih oleh daeng rusle.

  21. saya dari samarinda, gabung dan cari komunitas blogger samarinda 🙂 salam kenal

  22. Kunjungan Perdana !!!!!!!!!!!
    Salam dari Blogger KalSel

  23. Komunitas Blogger Samarinda mana?

  24. Mengundang blogger untuk conference bareng dengan komunitas blogger se-Indonesia, 25 Januari 09, pukul 11.00. Silahkan meng-add ID YM ziarahblogger. terima kasih

  25. Mana uyyyy…

    Udah lama kagak di update…

    Kapan kopi daratnya…

  26. Kunjungi link d bwh ini
    http://wwwjurusmaut-alex.blogspot.com
    Banyak sekali iklan yg bs mendatangkan uang.
    Khususnya iklan dari GOOGLE Adsense….

    Selamat mencoba….

  27. salam
    bentar lagi nih pemilu, sebagai referensi pemilu dan politisi kaltim dan nasional, kunjungi : http://www.politikusbusuk.blogspot.com

  28. pengen ikut!!!!!!!!! aku blogger dari loa janan nih. hehe.

  29. Berkunjung dan baca infonya, mudah-mudahan bermanfaat bagi banyak orang, sukses untuk semua.
    I Like Relationship

  30. wah asyik ada forum kaltim dan balikpapan. dah lama nyari temen balikpapan. salam kenal dan kunjungan perdana.

  31. salam kenal dari jambi..

  32. salam kenal, saya blogger samarinda juga
    mampir ke blog saya yuk,

  33. Kunjungan persahabatan dari Blogger Borneo. Sudah lama tidak berkunjung ke blog ini ternyata jumlah pengikutnya terus bertambah dengan pesat. Tetap semangat yach Kayuh Baimbai. Oh iya, mumpung masih di bulan Syawal saya mengucapkan MINAL AIDIN WAL FAIDZIN, MOHON MAAF LAHIR DAN BATHIN.

  34. komunitas bloger smrinda?

  35. Hallo salam kenal.. blogie walking neh sambil memperkenalkan pernikahan adat yang ada di Indonesia, jangan pernah dilupakan ya, agar budaya kita tetap terjaga.

  36. Berkunjung menjalin relasi, mencari ilmu yang bermanfaat.
    Sukses yach ^_^

  37. bikin comunity blog, bagus itu…

  38. biar update terus..mungkin web ini ada kolom khusus untuk sumbangan berita dari temen-temen yang mau nyumbang berita atau tulisan gtu..

  39. Gan, numpang iklan……
    Ane jual MESIN MULTY BLOCK, untuk CETAK PAVING KANSTIN BATACO. untuk wilayah kaltim, selama ini paving banyak dikirim dari JATIM, so… bisnis ini prospeknya sangat cerah. yang mau bisnis paving bisa kunkungi website ane http://www.mesinpaving.com. Jadi Broker juga boleh, karena dapat komisi.

  40. bantu saya menemukan jaringan dan bisa menghasilkan dollar dari blog donk

  41. salam kenal semua nya

  42. just wanna say hi to everyone in here. And I like to say i am a newbie i this online world. By the way i live in samarinda,,,,,, Nice to know all of u guys 😀

  43. salam kenal semuanya !
    jangan lupa mampir ke blog saya , semua masalah tentang kesehatn anda di sini semua ada obat nya .

    terimakasih !

Leave a comment